Personil Unit Samapta Polsek Cisaat berikan Himbauan Kamtibmas

    Personil Unit Samapta Polsek Cisaat berikan Himbauan Kamtibmas
    Polsek Cisaat Polres Sukabumi Kota

    Kota Sukabumi - Polres Sukabumi Kota Polda Jawa Barat - Dalam menjalin komunikasi dan pendekatan dengan masyarakat, anggota patroli Polsek Cisaat Polres Sukabumi Kota lakukan patroli dialogis, Senin (6/11/2023).

    Patroli dialogis yang dilakukan Unit Patroli Polsek Cisaat Polres Sukabumi Kota untuk menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif. Patroli dialogis dilakukan agar terjalin komunikasi yang baik antara warga dan kepolisian, sehingga dapat mengetahui situasi yang berkembang di Wilkum Polsek Cisaat Polres Sukabumi Kota.


    Kapolres Sukabumi Kota AKBP Ari Setyawan Wibowo melalui Kapolsek Cisaat  Kompol  Deden Sulaeman, S.H., M.H.dalam giat tersebut petugas tidak henti-hentinya menghimbau warga untuk tetap menjaga dan memelihara keamanan dan ketertiban di lingkungan tempat tinggalnya dan  selalu berkoordinasi setiap ada kejadian di lingkungan tempat tinggal warga.


    “Dalam patroli dialogis lebih dioptimalkan dalam menjalin komunikasi antara warga dengan kepolisian secara humanis, sehingga dapat mengetahui situasi yang berkembang dan dapat memberikan pelayanan yang baik kepada masyarakat, ” tutur Kapolsek

    polres sukabumi kota kota sukabumi akbp ari setyawan wibowo
    Dwi Wahyuningsih

    Dwi Wahyuningsih

    Artikel Sebelumnya

    Sambangi tokoh agama Bhabinkamtibmas dan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Cisaat dan Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri Siapkan Ambulans Udara Selama Operasi Lilin 2024 untuk Dukung Libur Nataru Aman
    Panglima TNI: Setiap Tindakan Yang Kalian Lakukan Jadi Cerminan Wajah TNI dan Negara Indonesia Di Mata Dunia
    Kodim 1710/Mimika Gelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara Ke-76 Tahun 2024
    6 Penekanan Irwasum Polri ke 100 Perwira Remaja SIPSS Batalyon Ksatria Sadacara

    Ikuti Kami